Cita Rasa Spesial, Cita Rasa Khas Bali

Perayaan Rasa dari Pulau Dewata sudah bisa dinikmati kembali mulai hari ini!

Di balik kelezatan Ayam Guling, tersimpan cerita tradisi Bali yang kaya makna. Dulu, hidangan ini jadi bagian penting dalam upacara adat sebagai lambang syukur dan kebersamaan.

Dipanggang di atas bara dengan bumbu rempah khas, membuat sajian ayam guling kami meresap hingga ke dalam! Menu Ayam Guling ini lengkap dengan sate lilit, sambal embe/sambal matah, jukut urap, sayur daun singkong, telur rebus, dan kacang asin khas Bali, semua siap jadi bagian dari momen spesialmu.

Tersedia juga menu paket spesial yang cocok buat dinikmati bareng keluarga atau orang tersayang. Karena perayaan rasa selalu lebih hangat saat dibagi bersama🤗✨

Yuk, tag siapa yang mau kamu ajak merayakan tradisi dan kelezatan Bali bersama! ⬇
#SateSenayan #Sarirasa #FestivalBali

Author By
Author By

Mal Ciputra Cibubur

Download E-Card Mal Cibubur

Unduh aplikasi MCC E-Card sekarang dan nikmati promo eksklusif serta penawaran terbaru. Manfaatkan kesempatan istimewa saat berbelanja untuk mendapatkan nilai lebih!

Mari Berbicara!

Ingin bertanya atau mendapatkan penawaran terbaru? Isi data Anda dibawah, dan Marketing Executive kami akan segera menghubungi Anda